Info Ikut Inpassing, PNS harus Lulus Seleksi Administrasi

JAKARTA – Kebijakan inpassing nasional diarahkan untuk mendorong pemenuhan kebutuhan PNS dalam organisasi. Bagi PNS yang berminat mengikuti harus lulus seleksi administrasi terlebih dahulu.
“Jangan sampai sudah lulus uji kompetensi, tapi ternyata tidak memenuhi syarat. Pejabat Pembina Kepegawaian harus selektif jangan hanya asal mengusulkan,” ujar Deputi Pembinaan Manajemen Kepegawaian BKN Yuliana Setyawati dalam rapat koordinasi inpassing jabatan fungsional di Jakarta, Rabu (01/02).

silahakan cek disini :

Yuliana mengatakan bahwa terdapat beberapa kasus ketidaktelitian dalam menyeleksi administrasi. Setelah ikut uji kompetensi dan ditetapkan lulus, ternyata usia tidak memenuhi syarat kelulusan. Instansi harus betul-betul yakin bahwa peserta memenuhi syarat.BACA SELENGKAPNYA...



0 Response to "Info Ikut Inpassing, PNS harus Lulus Seleksi Administrasi"

Post a Comment