Ketentuan baru PDSP perihal Penerbitan NUPTK 2016
NUPTK tentu hal yang diidamkan guru, karena NUPTK merupakan satu syarat utama baik untuk persyaratan untuk mendapatkan aneka tunjangan maupun syarat untuk mengikuti sertifikasi guru. Hal yang menjadi pertanyaan operator dapodik khususnya ketika menangani verval PTK adalah bagaimana sih sebenarnya proses penerbitan NUPTK tersebut. Aturan penerbitan NUPTK baik bagi guru kemenag maupun Kemdikbud
0 Response to "Ketentuan baru PDSP perihal Penerbitan NUPTK 2016"
Post a Comment