Pada kesempatan kali ini saya menengahkan aplikasi tentang aplikasi Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP).
Nomor Pokok Wajib Pajak atau lebih sering dikenal dengan istilah NPWP, merupakan rangkaian nomor seri yang digunakan oleh kantor pajak untuk mengidentifikasi para wajib pajak di Indonesia, baik wajib pajak pribadi mau pun badan. NPWP dikeluarkan oleh Direktorat Jenderal Pajak dalam bentuk kartu pengenal.
NPWP atau Nomor Pokok Wajib Pajak harus dimiliki oleh setiap wajib pajak di Indonesia yang menerima penghasilan kena pajak dari sebuah perusahaan atau usaha milik sendiri. Selain sebagai nomor identifikasi wajib pajak, NPWP juga menjadi bagian persyaratan pelayanan umum seperti pembukaan rekening koran dan pengajuan kredit di bank, pembuatan paspor dan perizinan pendirian badan usaha.
Sekian postingan kali ini tentang Aplikasi Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP), mudah-mudahan dengan adanya aplikasi ini dapat membantu rekan-rekan dan guru-guru untuk cara cek validitas NPWP masing-masing. Terima Kasih
0 Response to "SOFTWARE APLIKASI CEK VALIDITAS NPWP MS. EXCEL "
Post a Comment